Ketua DPRD Batanghari Hadiri Musrembang di Kecamatan Bajubang

Avatar

- Redaksi

Senin, 17 Maret 2025 - 16:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATAJURNALIS.CO.ID, BATANGHARI – Ketua DPRD Kabupaten Batanghari Rahmad Hasrofi beserta Anggota, hadiri Musrembang di Kecamatan Bajubang.

 

Kegiatan yang berlangsung di halaman Kantor Camat Bajubang Kabupaten Batanghari berjalan lancar. Pada Kamis (30/1/2025)

ADVERTISEMENT

ads. Ukuran gambar 480px x 600px

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Selain Ketua DPRD dan beberapa Anggota, juga terlihat Bupati Batanghari dalam kesempatan itu diwakilkan oleh Asisten III Setda Kabupaten Batang Hari Asri Yonalsyah.

 

Dalam kesempatan tersebut, Asisten III Setda Batanghari mengatakan, dalam menjalankan dan melaksanakan Visi dan Misi Kabupaten Batang Hari yang tertuang dalam Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun, 2021 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Batang Hari Tahun 2021-2026.

 

“Dengan Visi “Perubahan Menuju Arah Baru Batanghari Tangguh (Terdepan, Agamis, Nyaman, Gotong Royong, Bermutu dan Harmonis)” tuturnya.

 

Selanjutnya disampaikan indikator makro pembangunan kabupaten Batanghari berkat akselerasi kolaborasi kita bersama.

 

Beberapa indikator ekonomi makro menunjukan angka yang cukup baik.

 

Kemudian berdasarkan peraturan daerah No.2 tahun 2021, tentang rencana pembangunan jangka menengah Daerah Kabupaten Batang Hari tahun 2021 sampai 2026.

 

Merupakan tahun ke 5 visi misi pemerintah kabupaten Batang Hari lebih dikenal dengan 36 program prioritas sudah dilaksanakan hanya beberapa program belum terselesaikan.(Yernawita)

Tinggalkan Komentar Anda Disini

Baca Juga  Lapas Muara Bulian Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis dan Donor Darah

Berita Terkait

Perkuat Keamanan, Lapas Kelas IIB Muara Bulian Gelar Razia Malam Dipimpin Kabid PK Kanwil Ditjenpas Jambi
Hadapi Transisi KUHP–KUHAP Baru, Lapas Kelas IIB Muara Bulian Ikuti Zoom Strategis Ditjen
Lapas kelas IIB Muara Bulian Ikuti Apel Perdana Kemenimipas 2026, Tegaskan Komitmen Kinerja dan Integritas
Lapas Kelas IIB Muara Bulian Gelar Rapat Internal Awal Tahun 2026, Perkuat Kinerja dan Disiplin Pegawai
SAMBUT TAHUN 2026, LAPAS KELAS IIB MUARA BULIAN GELAR KERJA BAKTI BERSAMA WARGA BINAAN
Kalapas Muara Bulian Berikan Penguatan Penggunaan BRIZZI dan Kamtib Jelang Nataru 2026
Safari Dakwah Habib Ahmad Al Habsyi Sentuh Hati Warga Binaan Lapas Muara Bulian
Lapas Kelas IIB Muara Bulian Optimalkan Pengadaan Bahan Makanan melalui e-Purchasing Tahun 2026
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 12:02 WIB

Perkuat Keamanan, Lapas Kelas IIB Muara Bulian Gelar Razia Malam Dipimpin Kabid PK Kanwil Ditjenpas Jambi

Rabu, 7 Januari 2026 - 11:29 WIB

Hadapi Transisi KUHP–KUHAP Baru, Lapas Kelas IIB Muara Bulian Ikuti Zoom Strategis Ditjen

Senin, 5 Januari 2026 - 16:12 WIB

Lapas kelas IIB Muara Bulian Ikuti Apel Perdana Kemenimipas 2026, Tegaskan Komitmen Kinerja dan Integritas

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:18 WIB

SAMBUT TAHUN 2026, LAPAS KELAS IIB MUARA BULIAN GELAR KERJA BAKTI BERSAMA WARGA BINAAN

Rabu, 24 Desember 2025 - 09:45 WIB

Kalapas Muara Bulian Berikan Penguatan Penggunaan BRIZZI dan Kamtib Jelang Nataru 2026

Selasa, 23 Desember 2025 - 15:25 WIB

Safari Dakwah Habib Ahmad Al Habsyi Sentuh Hati Warga Binaan Lapas Muara Bulian

Senin, 22 Desember 2025 - 14:34 WIB

Lapas Kelas IIB Muara Bulian Optimalkan Pengadaan Bahan Makanan melalui e-Purchasing Tahun 2026

Senin, 22 Desember 2025 - 13:43 WIB

Hadapi Nataru 2026, Lapas Muara Bulian Gelar Apel Kesiapsiagaan Libatkan Lintas Instansi

Berita Terbaru